Presiden Prabowo Subianto mencari Jaksa Agung ST Burhanuddin dalam pertemuan rektor. Dia berkelakar Burhanuddin tak hadir karena tengah mengejar orang.
Mendes PDT Yandri Susanto meminta Kejaksaan mendalami terkait adanya penyimpangan dana desa, yaitu kepala desa yang menggunakan dana desa untuk judi online.
Kejaksaan Agung RI menyerahkan 221 ribu ha lahan sawit kepada Kementerian BUMN untuk ketahanan pangan. Aset ini berasal dari kasus korupsi PT Duta Palma.
Jaksa Agung Burhanuddin mengungkap blending BBM Pertamina dilakukan segelintir oknum. Dia tegaskan perbuatan itu tidak terkait dengan kebijakan Pertamina.