detikNews
Dinyatakan Meninggal, Pria Ini Bangkit dari Kematian 50 Menit Kemudian
Fenomena mati suri atau bangkit dari kematian baru-baru ini terjadi di Milwaukee, Amerika Serikat. Seorang pria bernama Thomas Sandcomb yang dilaporkan meninggal dunia tiba-tiba hidup dan kembali bernapas 50 menit kemudian.
Selasa, 26 Mei 2015 03:04 WIB







































