detikNews
Australia stop ekspor sapi ke Mesir
Pemerintah Australia menghentikan ekspor sapi ke Mesir menyusul munculnya rekaman video yang menunjukkan aksi kekejaman hewan ekstrim di salah satu rumah jagal di negara itu.
Minggu, 05 Mei 2013 12:29 WIB







































