Rayakan Agustusan, Pemuda Nginden Malah Tawuran
Pengaruh minum minuman keras (miras), sekelompok pemuda asal Nginden Kota II malah mengacaukan pentas kesenian HUT ke-64 RI. Polisi pun mengamankan tiga pemuda sebagai pemicu tawuran.
Rabu, 19 Agu 2009 13:51 WIB







































