Menekan angka kecelakaan jelang mudik lebaran, polisi Probolinggo mulai menggelar patroli sahur. Selain itu digelar sahur bersama dan cek kesehatan gratis.
Kemenkes masih melakukan kajian atas 'penyakit misterius' yang menyerang puluhan orang di Jeneponto, Sulawesi Selatan. Kecurigaan mengarah juga ke antraks.
Di bulan suci Ramadhan, mayoritas umat Muslim menjalankan ibadah puasa dengan menahan lapar, dahaga serta mengendalikan emosi selama lebih dari 12 jam.
Di bulan puasa, seorang atlet kerap dihadapkan pada situasi dilematis. Tetap berpuasa dengan risiko 'bahan bakar' terbatas, atau batal demi menjaga performa.
Sebanyak 71 unit sepeda motor diamankan Polres Maros, Sulawesi Selatan di hari ke tujuh Ramadan. Motor itu digunakan oleh remaja untuk ajang balapan liar.
HIPMI Jatim menggelar buka puasa bersama Gubernur Khofifah. Khofifah mengapresiasi kiprah HIPMI mendorong pengusaha muda untuk membangun ekonomi daerah.