Sepakbola
Van der Sar Sebut De Gea Salah Satu Kunci Sukses MU Musim Lalu
Mantan kiper Manchester United Edwin van der Sar melemparkan puja-puji untuk penerusnya, David de Gea, yang disebutnya merupakan salah satu alasan MU menjuarai liga musim lalu.
Kamis, 10 Okt 2013 07:57 WIB







































