detikNews
Pantau Simpang Gadog, Kakorlantas: Volume Kendaraan ke Puncak Turun
Kakorlantas Polri Irjen Istiono menyebut volume kendaraan menuju puncak selama Natal dan Tahun Baru turun 75% dibanding rata-rata musim liburan sebelumnya.
Minggu, 03 Jan 2021 19:04 WIB







































