detikHealth
Diet Paling Jitu dengan Anggap Porsi Makan Lebih Besar
Demi bentuk tubuh yang langsing, banyak cara dilakukan orang untuk menurunkan berat badannya. Padahal ada trik diet yang sangat simpel tapi terbukti jitu yaitu mempercayai jika porsi makanan Anda lebih besar dari aslinya.
Jumat, 07 Des 2012 12:00 WIB







































