detikNews
Presiden SBY Tinjau Posko Pemantauan Gunung Sinabung
Presiden SBY dan rombongan berkunjung ke posko pemantauan Gunung Sinabung yang terletak di Desa Perteguhan Kecamatan Simpang Empat Kabupaten Karo Sumatera Utara. Namun sayang, Gunung Sinabung sedang tertutup Mendung.
Senin, 06 Sep 2010 17:51 WIB







































