detikHot
'Haji Backpacker' Juga Hadir dalam Versi Novel
Kisah 'Haji Backpacker' yang menggambarkan sebuah pengembaraan seorang pemuda dalam mencari cinta dan perjalanan spiritual hingga melintasi sembilan negara, kini telah rilis dalam bentuk novel. Karya tersebut ditulis oleh Aguk Irawan MN.
Kamis, 24 Jul 2014 14:19 WIB







































