Ketua DPRD Sumatera Utara Baskami Ginting meminta semua kepala daerah di Sumut tak ikut-ikutan datang ke RS meninjau pasien terkait Corona dan memakai APD.
Puluhan ponpes di Jember disemprot disinfektan mencegah penyebaran virus corona. Upaya itu dilakukan Bakorwil V Provinsi Jatim, berkoordinasi dengan BNPB.