detikNews
Pimpinan DPR: Ulah Hasrul Banting Meja di Paripurna Wajib Diproses
Politikus PPP Hasrul Azwar melakukan tindakan yang memalukan dengan membanting meja saat sidang paripurna DPR. Ulahnya tersebut baru bisa diproses dan dibahas sanksinya setelah Mahkamah Kehormatan Dewan (MKD) di DPR terbentuk.
Rabu, 29 Okt 2014 12:06 WIB







































