detikNews
Yummy! SBY dan Ibu Ani Cicipi Kepiting Soka Crispy
Setelah memanen padi, Presiden SBY meninjau Tambak Pendidikan Hasanuddin yang dikelola oleh Universitas Hasanudin (Unhas) di Desa Bejo, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan. Di tambak ini terdapat budidaya kepiting soka, rajungan, udang, bandeng, dan ikan nilai air laut.
Sabtu, 22 Feb 2014 16:32 WIB







































