detikOto
G-Vette, Mobil Listrik Berbodi Kedelai
Kalau sebelumnya ada mobil berbahan ganja, kali ini sebuah mobil sport bertenaga listrik berhasil diciptakan dari bahan kedelai. Namanya Genovation G-Vette dan prototipe-nya sedang dibuat.
Minggu, 19 Sep 2010 14:27 WIB







































