Harian Detik
Kuota Sapi Ditambah
Pemerintah akan menambah kuota impor sapi potong tahun ini dari Australia dan Selandia Baru. Tambahan itu di luar 83 ribu ton yang diimpor dan disalurkan lewat Perum Bulog.
Rabu, 17 Jul 2013 16:15 WIB







































