detikHealth
7 Penyakit Kronis di Usia Muda dan Cara Mencegahnya
Serangan stroke, tulang keropos dan juga pikun sekarang bukan cuma penyakitnya orang tua. Penyakit-penyakit kronis semacam itu bisa juga menyerang sejak usia sangat muda.
Sabtu, 28 Apr 2012 12:00 WIB







































