detikTravel
Trik Lain Cari Tiket Murah, Pakai Jurus Connecting Flight
Menhub Ignasius Jonan baru-baru ini membatasi tarif penerbangan, tak akan ada lagi promo besar-besaran seperti Rp 0. Namun ada trik lain agar Anda bisa mendapat tiket murah ke luar negeri, yakni dengan penerbangan lanjutan.
Kamis, 08 Jan 2015 14:35 WIB







































