detikNews
Warga Siring Barat Blokir Jalan Raya Porong
Sejak kemunculan semburan api yang membuat tiga pekerja Badan Penanggulangan Lumpur Sidoarjo (BPLS) terbakar, warga Siring Barat spontan memblokir Jalan Raya Porong.
Sabtu, 24 Mei 2008 10:36 WIB







































