Sepakbola
Semen Padang Perkuat Lini Pertahanan Jelang Hadapi Mitra Kukar
Semen Padang langsung mempersiapkan diri menghadapi laga kedua dengan Mitra Kukar di ajang Indonesia Championship Torabika Piala Jenderal Sudirman. Memperkokoh lini pertahanan menjadi fokus utama 'Kabau Sirah'.
Senin, 14 Des 2015 13:00 WIB







































