detikNews
Saksi Hambalang Masih Berkutat di Pegawai Kemenpora
Setelah memanggil saksi PNS Kemenpora Jaelani sebagai saksi perdana kasus Hambalang, KPK memanggil lagi saksi dari pihak yang sama. Kali ini, PNS Kemenpora yang dipanggil bernama Adhi Purnomo.
Selasa, 31 Jul 2012 11:59 WIB







































