detikNews
Ki Hujan, Si Tua dari Istana yang Kokoh Diterpa Puting Beliung
Tidak semua pohon di Kompleks Istana Kepresidenan tumbang atau patah akibat terpaan hujan deras dan angin puting beliung Kamis sore kemarin. Ada satu pohon yang masih kokoh berdiri.
Jumat, 06 Jan 2012 13:46 WIB







































