detikTravel
Kamar Hotel ini 155 M di Bawah Tanah, Paling Dalam Se-Dunia
Ternyata, lokasi bekas penambangan bisa jadi sesuatu yang menarik. Di Swedia, ada kamar hotel yang letaknya 155 meter di bawah tanah. Kamar hotel terdalam di dunia ini akan mengajak Anda merasakan pengalaman tidur di perut bumi.
Rabu, 28 Mar 2012 18:03 WIB







































