detikInet
Istri Pendiri Twitter Asyik Twitteran Saat Melahirkan
Sara, istri Evan Williams yang adalah pendiri Twitter, ternyata termasuk penggemar berat teknologi buatan suaminya itu. Bahkan saat 'pergumulan' di rumah sakit untuk melahirkan anak pertama mereka pun ia siarkan langsung via Twitter.
Rabu, 12 Agu 2009 12:19 WIB







































