William dan Kate memperingati setahun kematian Ratu Elizabeth II (8/9). Pangeran dan Putri Wales meletakkan bunga di depan potret mendiang Ratu Elizabeth.
Pangeran Harry mengenang Ratu Elizabeth II di upacara penghargaan di Inggris. Acara ini digelar sehari sebelum peringatan setahun kematian Ratu Elizabeth II.