Sead Kolasinac menyumbang satu gol dalam kemenangan Arsenal atas FC Koeln. Saat merayakan gol, Kolasinac mengejek fans tim lawan lewat sebuah tulisan di kaus.
Arsene Wenger mengapresiasi kebangkitan Arsenal kala menjamu Cologne di Liga Europa. The Gunners disebutnya sudah tampil sangat matang meski ada perubahan tim.
AC Milan, Arsenal, dan Lazio memetik kemenangan pada laga pertamanya di fase grup Liga Europa. Sementara itu, Everton di luar dugaan kalah telak dari Atalanta.
Aksi perdana Arsenal di Liga Europa berakhir dengan kemenangan atas Cologne. Bagi Arsene Wenger, hasil ini menambah koleksi klub yang pernah dikalahkannya.
Kemenangan atas Cologne, yang dipetik usai tertinggal lebih dulu, menunjukkan mental kuat Arsenal. Ini jadi bekal bagus menuju laga melawan Chelsea di liga.
Arsenal tertinggal dulu saat menjamu Cologne di laga fase grup Liga Europa. The Gunners lalu bangkit dan menang 3-1, dalam laga yang sempat tertunda sejam ini.