detikInet
HTC One Tantang Apple & Samsung
Ponsel flagship HTC yang diberi nama One tampil menggoda dengan berbagai fitur anyar. Desain seksi, fitur menarik dan performa oke akan menjadi senjatan andalan HTC One untuk menggoyang dominasi iPhone 5 dan Android kelas atas lain.
Kamis, 07 Mar 2013 11:09 WIB







































