detikFood
Mau Berbuka dengan Es Cendol? Yuk, Bikin Sendiri dengan 6 Langkah Ini!
Es cendol yang terbuat dari tepung beras ini sangat cocok untuk sajian berbuka puasa. Ditambah dengan kuah santan dan gula merah sajian ini rasanya legit gurih. Apalagi ditambah dengan potongan nangka yang harum.
Sabtu, 05 Jul 2014 13:51 WIB







































