Berperan sebagai PSK kelas kakap "Lady Dragon", Uli Auliani tampil dalam acara Red Carpet "Java Heat" di XXI Epicentrum, Rabu (17/4/2013) malam. Uli pun tampil dengan busana seksi.
Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Pertamina di Surabaya, Jawa Timur (Jatim) mulai membatasi penjualan Bahan Bakar Minyak (BBM) solar subsidi khususnya terhadap angkutan truk.
Dikuranginya jatah solar membuat kelangkaan dan antrean di berbagai SPBU. Untuk mengatasinya, sejumlah SPBU di Surabaya membatasi penjualan solar khususnya ke truk.
Film besutan sutradara Conor Allyn, 'Java Heat' siap meluncur ke bioskop Tanah Air pada 18 April mendatang. Sebelum menonton filmnya, yuk ikut live chat bersama bintang dan sutradara film tersebut!
Dua miliuner pengelola hedge fund kehilangan US$ 640 juta (Rp 6 triliun) sejak akhir pekan lalu, gara-gara anjloknya harga emas dunia. Mereka adalah John Paulson dan David Einhorn.
Mike Lucock mendapat peran menantang dalam film terbarunya 'Java Heat'. Memainkan tokoh teroris, Mike pun mendalami karakternya dengan menemui teroris sungguhan.
Salah satu bintang Hollywood di film 'Java Heat' Kellan Lutz berencana menghadiri acara premiere film tersebut di Jakarta pada 17 April mendatang. Hal tersebut diungkapkan sang sutradara Connor Allyn.
Totalitas. Mungkin masing-masing aktor memiliki pandangan tersendiri dari makna kata tersebut sebagai refleksi atas akting mereka di film. Bagaimana dengan Atiqah Hasiholan?
Film 'Java Heat' telah tayang perdana di Dallas International Film Festival di Amerika pada 4 April lalu. Menurut sang produser Rob Allyn, akting Ario Bayu mendapat perhatian dari beberapa penonton dan pelaku industri Hollywood.