Menggambar alis bukan perkara mudah, terutama untuk wanita yang belum mahir merias wajah. Berikut tips dari pakar alis Anggie Rassly, bagi para pemula.
Sebagai orang yang sudah berkecimpung dalam dunia tata rias alis selama 10 tahun, Anggie cukup mengerti seluk beluk mengenai salah satu bagian wajah itu.
Kesuksesan biasanya disertai dengan pengorbanan. Hal itu pun dialami Kendall Jenner. Eksistensinya di dunia model membuatnya merelakan alisnya nyaris botak.
Penyanyi Lady Gaga suka bermain-main dengan berbagai riasan alis. Kini terungkap kalau pelantun Alejandro itu memang setiap hari melakukan bleaching alis.