detikTravel
Tragis! Turis Pengantin Baru Tewas Dimakan Hiu
Pasangan turis asal Prancis sedang menikmati bulan madu di Reunion Island, pulau yang masuk dalam teritori Prancis di Samudera Hindia. Naas, sang pria tewas diserang hiu saat sedang berselancar. Istrinya mengalami shock berat.
Jumat, 10 Mei 2013 08:08 WIB







































