detikFinance
Bergerak Fluktuatif, IHSG Istirahat di 4.309
IHSG bergerak fluktuatif dalam rentang yang tipis sejak pagi tadi. Indeks masih menunggu sentimen positif yang bisa menjadi katalis penggerak.
Senin, 17 Des 2012 11:55 WIB







































