detikTravel
Siapa Sangka, Ende Punya Air Terjun Mengagumkan!
Ende tak hanya terkenal sebagai tempat Bung Karno pernah diasingkan. Selain Danau Kelimutu, tempat wisata alam yang tak kalah cantik adalah air terjun di Desa Kede Bodu. Pemandangannya cantik, air terjunnya menyegarkan.
Senin, 25 Agu 2014 09:19 WIB







































