detikFinance
Krakatau Steel Bangun Pembangkit Listrik US$ 300 Juta
PT Krakatau Steel akan membangun pembangkit listrik (power plant) sehingga kebutuhan listrik BUMN baja itu akan terpenuhi. Diharapkan produksi baja pun terkerek karena pasokan listrik tersedia.
Jumat, 27 Jun 2008 18:10 WIB







































