detikHealth
Jangan Takut, Lakukan Tes HIV Seperti Tes Darah Biasa
HIV dan AIDS selama ini sering dianggap sebagai penyakit kotor yang kerap dihubungkan dengan perilaku seks bebas. Karena itu, jangan takut untuk melakukan pemeriksaan HIV, anggap saja sebagai pemeriksaan darah rutin biasa.
Kamis, 14 Nov 2013 17:42 WIB







































