detikTravel
Candi Borobudur Jadi Landmark No 1 di Indonesia
Indonesia punya banyak landmark, tersebar dari Sabang sampai Merauke. Namun rupanya, Candi Borobudur di Jawa Tengah menjadi landmark nomor 1 di Nusantara. Landmark inilah yang wajib dikunjungi turis dunia.
Kamis, 04 Jun 2015 09:10 WIB







































