Wolipop
Duh, Model Cantik Ini Menahan Lapar 48 Jam Demi Kecilkan Pinggul
Tidak sedikit model yang melakukan berbagai cara untuk menjaga bentuk tubuhnya agar tetap pas saat mengenakan baju desainer. Inilah cerita salah seorang model ternama yang rela menahan lapar 48 jam demi mendapatkan ukuran pinggul lebih kecil.
Sabtu, 21 Sep 2013 15:05 WIB







































