detikHot
Saat Media Sosial Jadi 'Pemandu Bakat' Artis Baru
Norman Kamaru mendadak mendapat 'pesaing' baru. Namanya Saeful Bachri. Sama-sama dari kepolisian, dan muncul dari media sosial Saeful digadang-gadang sebagai "polteng" alias polisi ganteng yang siap meroket sebagai artis. Fenomena apa ini?
Kamis, 01 Mar 2012 08:57 WIB







































