detikNews
Pengamanan Prosesi Pemakaman Paus Sangat Ketat
Jenazah Paus Yohanes Paulus II akan dimakamkan hari ini di Basilika Santo Petrus bawah. Pengamanan prosesi pemakaman sangat ketat.
Jumat, 08 Apr 2005 06:08 WIB







































