detikTravel
Area Minum Teh Segera Lengkapi Fasilitas Taman di Bandung
Seiring menjamurnya taman-taman kota, Walikota Bandung Ridwan Kamil berencana menggalakkan budaya minum teh bagi warga Kota Kembang. Dia pun segera menghadirkan area minum teh di taman-taman kota.
Selasa, 04 Nov 2014 13:20 WIB







































