Sepakbola
Diisukan ke Barca, Henry Tuntut Media
Ini peringatan buat media massa yang gemar mengisukan perpindahan pemain. Thierry Henry berencana menuntut "France Football" karena telah mengisukannya ke Barcelona.
Selasa, 12 Jun 2007 17:20 WIB







































