detikFinance
Duh! Minyak Indonesia Dibor Pakai Alat-alat yang Tua
Produksi minyak RI tak pernah mencapai target bahkan cenderung terus turun. Wajar saja itu terjadi karena alat-alat yang digunakan untuk menggali minyak dari bumi Indonesia ternyata sudah uzur.
Kamis, 07 Apr 2011 08:51 WIB







































