Pilkada langsung di Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar), Kaltim, berlangsung aman. Untuk sementara pasangan Syaukani-Samsuri Aspar memimpin perhitungan.
Jumlah pemilih Pilkada membengkak sampai 22,5 ribu dibandingkan pilpres yang baru lalu. Distribusi kartu pemilih tidak lancar. Kecurigaan pun tak terhindarkan.
Sebagai kabupaten yang memilik APBD tertinggi, Kukar tak perlu pusing dengan urusan dana penyelenggaraan pilkada. Namun, kapan cairnya tetap tak jelas.
Ini lembaran sejarah baru RI. Untuk pertama kalinya Pilkada secara langsung digelar. Sayang, hari ini hanya ada satu peserta, yakni Kabupaten Kutai Kartanegara (Kukar).
Kutai Kertanegara akan menggelar Pilkada, 1 Juni 2005 besok. Pelbagai persiapan telah dilakukan. Mereka siap melaksanakan pesta demokrasi langsung itu.