detikHot
Music Bank Jakarta Akan Disiarkan di 72 Negara
Konser gabungan 'Music Bank Live World Tour' siap digelar di Gelora Bung Karno, Senayan, Jakarta 9 Maret mendatang. Konser itu akan disiarkan di 72 negara.
Rabu, 19 Des 2012 16:26 WIB







































