detikNews
PAN Mengingatkan Golkar, Bukan Mengusir dari Koalisi
PAN tak pernah mengusir Partai Golkar dari Setgab Koalisi. Tapi mengingatkan Golkar mematangkan konsep dana aspirasi diforum Setgab dan bukan melakukan aksi klaim sepihak di media massa.
Kamis, 17 Jun 2010 15:55 WIB







































