detikOto
Lihat Skuter Berkeliaran di Jakarta, Max Biaggi Ingat Kampungnya
Indonesia Motorcycle Show (IMoS) 2014 kedatangan tamu istimewa. Salah satu legenda balap MotoGP Max Biaggi hadir di lebaran sepeda motor dua tahunan ini.
Kamis, 30 Okt 2014 10:06 WIB







































