detikSport
Giant Unggul Lagi
Giant Asia Racing Team masih mendominasi jalannya perlombaan setelah pada etape ketiga kembali mengutus salah satu pembalapnya, Askari Hossein, memasuki garis finis yang pertama.
Rabu, 14 Sep 2005 20:00 WIB







































