detikInet
Mengintip Masa Depan OpenOffice.org di Tangan Apache
Apache Software Foundation secara resmi memasukkan pengembangan OpenOffice.org ke dalam inkubator mereka. Hal ini berarti OpenOffice.org kembali ke tangan komunitas. Bagaimana kira-kira masa depan OpenOffice.org?
Kamis, 16 Jun 2011 15:01 WIB







































