detikNews
Undang Warga, Atut Gelar Pengajian Wafat Suaminya di Serang
Gubernur Banten Ratu Atut Chosiyah menggelar pengajian atas kematian suaminya Hikmat Tomet yang baru dimakamkan siang tadi. Atut mengundang santri, kerabat dan warga sekitar dalam pengajian tersebut.
Minggu, 10 Nov 2013 22:00 WIB







































