Singapura mempertimbangkan vaksin non mRNA untuk vaksinasi booster warga mereka. Sementara, transisi ke tahap selanjutnya roadmap hidup dengan Corona ditunda.
Perusahaan Sinopharm, China, tengah mengembangkan dua obat COVID-19. Obat ini diklaim efektif dalam mengobati pasien Corona dengan gejala ringan hingga sedang.
Sebab 9 vaksin COVID-19 yang tersedia di Indonesia sudah dipastikan aman karena mendapat Persetujuan Penggunaan dalam Kondisi Darurat atau EUA dari BPOM.
Lokasi vaksin COVID-19 di Bekasi banyak tersedia dibuka untuk umum. Simak info vaksin di Bekasi dengan vaksin Sinovac, AstraZeneca, Moderna, hingga Pfizer.
Indonesia menerima vaksin AstraZeneca sebanyak 500 ribu dosis. Vaksin tersebut diterima Indonesia melalui mekanisme berbagi vaksin dari Pemerintah Australia.