Country Director Xiaomi Indonesia tidak terima dengan postingan Infinix di Instagram yang dianggapnya menyesatkan karena salah menyebutkan beberapa spek.
Kendati harganya mahal, iPhone 12 banyak diburu pecinta gadget. Buktinya, penerus iPhone 11 ini menjadi HP terlaris sepanjang kuartal pertama (Q1) 2021.
Mi 11 Lite hadir untuk melengkapi seri Xiaomi Mi 11, dan menghadirkan sesuatu yang berbeda dalam sebuah HP. Yaitu bodi yang tipis dan bobot yang ringan.
Xiaomi memiliki senjata baru di kelas entry level, Redmi 10. Bisa dibilang ini adalah HP nyaman menurut kami karena beberapa alasan utama, berikut reviewnya.
Xiaomi mulai menjual Redmi Watch 2 Lite dan Redmi Buds 3 Lite di Indonesia, baik di toko online maupun offline. Harga kedua perangkat AIoT ini dibanderol murah.
MediaTek memastikan chipset flagship Dimensity 9000 akan mentenagai HP Xiaomi, Oppo, Vivo dan Honor. Perangkat tersebut akan meluncur di kuartal pertama 2022.